Pemenangan Dan TIM Hukum Paslon SAH Kecam Pengeroyokan

WASPADA24

- Redaksi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 18:07 WIB

5022 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane- Tim Pemenangan dan Tim Hukum Paslon SAH melalui Sekretaris Tim pemenangan Denny Febrian Roza didampingi Manajer Kamar Media Abi Hasan, dan Tim Hukum Kaharudin,SH, M.Sahril,SH,Samsir,SH mengecam tindakan kekerasanpengeroyokan secara brutal kepada korban Dussamad yang merupakan salah satupendukung Paslon SAH yang terjadi pada hari Rabu(23/10) kemaren,

Pengeroyokan terjadi oleh tiga orang yang merupakan saudara dan pendukung dari salah satu paslon peserta Pilkada.

Selanjutnya Tim Pemenangan dan Tim Hukum Paslon SAH meminta Aparat Penegak Hukum untuk segera menangkap pelaku pengeroyokan tersebut dan menghukum seberat-berat nya sesuai dengan perundang -undangan yang berlaku.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kita tidak ingin Demokrasi pada saat Pennyelenggaraan Pilkada yang di atur dan di jamin Undang-Undang malah dilanggar dengan menggunakan cara BAR-BAR dalam berdemokrasi, apalagi pelaku telah melakukan pemukulan dan pengeroyokan secara BRUTALterhadap Dussammad pendukung Paslon SAH,

Denny menduga kejadian tersebut eratkaitanya dengan kampanye oleh Paslon Bupati/Wakil Bupati Aceh Tenggara H.M.SALIMFAKHRY dan HERI AL HILAL(SAH)di Kemukiman Alwusta Kecamatan Bambel, Kabupaten Aceh Tenggara pada minggu 20 Oktober 2024.

Lebih lanjut dijelaskan Tim Hukum Paslon SAH, sesuai dari keterangan korban Dussammad pada saat pendukung Paslon lain melakukan pengeroyokan kepada korban, pelaku sempat melakukan Video Call (VC) kepada Kandidat paslon Pilkada dan oknum ASN sebagai Kabid di Kantor BPKD Kabupaten Aceh Tenggara inisial ZK.

Atas kejadian ini Tim kuasa Hukum Paslon SAH sepenuhnya menyerahkan kepada Aparat penegak Hukum untuk bukan hanya menangkap pelaku pengeroyokan tetapi dalang/otak pelaku pengeroyokan, sehingga bisa menjadi contoh kepada masyarakat

Berita Terkait

Sekda Agara Polisikan Akun Facebook Amar Handal Atas Pencemaran Nama Baik
PUSDA Apresiasi Pj Aceh Tenggara Taufik atas Suksesnya Pilkada Damai dan Lancar
Stadion H.Syahadat Over Kapasitas: Massa Paslon Nomor Urut 2 RASA Terpaksa Keluar Saat Kampanye Akbar
Paslon PADI no Urut 3 Mengembalikan Surat Rekomendasi dukungan Ke PA
Pendukung Paslon Nomor Urut 2 RASA Membludak Saat Hadiri Kampanye Dialogis Kecamatan Lawe Sigala-Gala
Kampanye Dialogis Lawe Sigala tokoh Masyarakat Singkil Komitmen Untuk Memenangkan RASA Raidin Pinim-Syahrizal Pada Pilkada 2024
PUSDA: Pj Bupati Aceh Tenggara Ajak Semua Pihak Jaga Pilkada Damai di Aceh Tenggara
Kerinduan Masyarakat Aceh Tenggara: Raidin Pinim-Syahrizal Dinilai Layak Melanjutkan Pembangunan

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 13:22 WIB

APH Bungkam Terhadap Penimbunan BBM Subsidi Ilegal Di Gudang Hanafi Tenayan Rayal

Rabu, 4 Desember 2024 - 12:58 WIB

Ade Padly Pranata Bintang Dilantik Jadi Ketua DPRK Subulussalam Masyarakat Bersyukur

Rabu, 4 Desember 2024 - 10:26 WIB

Pimpinan & Jajaran LSM Suara Putra Aceh Kota Subulussalam Mengucapkan Selamat & Sukses

Selasa, 3 Desember 2024 - 17:39 WIB

KONSISTEN LAPAS KELAS IIB TELUK KUANTAN GELAR RAZIA KAMAR HUNIAN SERTA TES URINE BAGI PETUGAS DAN WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN Teluk Kuantan – Penggeledahan dan Tes Urine bersama petugas di Lapas Teluk Kuantan. Kegiatan dimulai dengan apel persiapan penggeledahan yang dipimpin oleh KPLP Ridho Hakim. (Selasa, 03/12/2024) Kemudian dilanjutkan dengan penggeledahan kamar hunian yang dilakukan oleh petugas Lapas bersama regu pengamanan, Penggeledahan dilakukan pada 3 kamar. Petugas memilih secara acak sebanyak 7 orang narapidana untuk menjadi sample tes urine dan 3 orang Petugas Lapas. Kegiatan ini dilakukan sebagai perintah harian dari Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan dalam usaha pemberantasan narkoba di lingkungan rutan dan lapas. Perintah dari Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan merupakan terusan dari Asta Cita Presiden RI Bapak Prabowo.

Selasa, 3 Desember 2024 - 17:20 WIB

Tindaklanjuti Arahan Menteri Imipas, Lapas Narkotika Rumbai Gelar Razia Insidentil

Selasa, 3 Desember 2024 - 16:34 WIB

GELEDAH BLOK HUNIAN DAN TES URINE BERSAMA APH LAPERRU PASTIKAN LAPAS ZERO HALINAR

Selasa, 3 Desember 2024 - 15:55 WIB

Lapor Pak Kapolda,,!! Mafia Tanah Di Kampar Masih Gentayangan, Fitri Susanti Berharap Pelakunya Segera Ditangkap

Selasa, 3 Desember 2024 - 14:53 WIB

SELURUH MASYARAKAT YANG HENDAK KE SUMBAR PENGGUNA JALAN GUNAKAN JL. ALTERNATIF

Berita Terbaru