Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

WASPADA 24

- Redaksi

Kamis, 16 Januari 2025 - 06:39 WIB

5031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Panjang | Komunikasi Sosial (Komsos) adalah salah satu media Babinsa untuk mengenal warga binaannya lebih dekat lagi dan sebagai sarana silaturahmi agar lebih dekat dan akrab.

Hal tersebut ditegaskan Babinsa Koramil 04/Kuta Panjang,Kodim 0113/Gayo Lues,Koptu Agus ,Kamis (16/01/2025).

Menurutnya, Komsos juga bertujuan untuk mencari informasi dan mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah tentu perlu menciptakan kedekatan dengan warga binaan,” ujarnya.

Dijelaskan Koptu Agus, jika Komsos yang dilakukan ini sudah menjadi tugas pokok sebagai seorang Babinsa untuk mencari informasi dan sarana silaturahmi supaya lebih dekat dan bisa menjalin kebersamaan.

Diakui jika kegiatan ini mencerminkan kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya, yang bertujuan untuk mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan masyarakat.

“Dengan Komsos akan tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Binaan di Desa Tetinggi
Kapolres Gayo Lues Kunjungi Lapas Kelas IIB Blangkejeren, Tinjau Keamanan dan Titik Rawan
Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/ Blangkejeren Dampingi Petani Jemur Coklat
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
Kodim 0113/ Gayo Lues Sambut Bulan Suci Ramadhan Dengan Kerja Bakti Pembersihan Mesjid

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:33 WIB

Revitalisasi Danau Siombuk.

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:37 WIB

Presiden IPM Mendorong Agar Izin Pertambangan Rakyat (IPR) Segera Dilegalkan.

Selasa, 11 Maret 2025 - 12:39 WIB

Akhir Kepemimpinan Sukhairi-Atika, KNPI Madina akan Gelar Focus Grup Discussion (FGD)

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:38 WIB

Ketua GMNI Madina Minta Kapolri Turun Tangan Tuntaskan PETI di Madina .

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:58 WIB

Ima Madina Pekanbaru Berbagi Takjil ke masyarakat dan Pengendara

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:50 WIB

Peran Women Peacekeeper Sebagai Agen Perubahan Untuk Perdamaian Dunia

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:59 WIB

RPJP Taman Nasional Batang Gadis (TNBG) priode 2025-2034 masih terus menerima masukan dari masyarakat sebelum disahkan

Senin, 3 Maret 2025 - 15:54 WIB

Presiden IPM: Balai TNBG Hanya Galak Sama Masyarakat Madina & Loyo Sama Mafia PETI Sumbar.

Berita Terbaru

REGIONAL

Revitalisasi Danau Siombuk.

Rabu, 19 Mar 2025 - 03:33 WIB