Upacara Purna Tugas Mayor Inf Fazrul Azwar

WASPADA 24

- Redaksi

Rabu, 19 Februari 2025 - 06:10 WIB

5029 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren-Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues, Letkol Czi Yanfri Satria Sanjaya, M. Han, pimpin Upacara Purna Tugas Mayor Inf Fazrul Azwar yang merupakan personel Kodim 0113/ Gayo Lues.
(Rabu, 19/02/2025)

Dalam sambutannya, Dandim 0113/ Gayo Lues menyampaikan acara pelepasan purna tugas bukan sekedar acara tradisi, tetapi merupakan sebuah momentum penting bersejarah, serta memiliki makna yang sangat mendalam bagi purnawirawan maupun bagi seluruh personel. Kegiatan Tradisi Pelepasan Purna Tugas ini untuk menghormati pengabdian dan dedikasi yang diberikan mulai saat masuk TNI Angkatan Darat hingga memasuki masa purna tugas, sebagai upaya pewarisan nilai-nilai luhur kejuangan kepada generasi penerus.

Melalui acara khusus ini, TNI AD akan melepas seorang prajurit terbaik Kodim 0113/ Gayo Lues yang telah mengabdikan diri untuk memimpin dan membina dengan penuh integritas selama lebih dari tiga dasawarsa dengan baik hingga memasuki masa purna tugas, terang Dandim.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya Mayor Inf Fazrul Azwar menyampaikan bahwa saya telah memasuki masa purna tugas, namun bukan berarti status sebagai purnawirawan ataupun pensiunan menjadi dinding pemisah dengan generasi penerusnya. Sekalipun tugas pengabdian dan perjuangannya berbeda, namun hubungan kita semua diharapkan akan tetap menjadi satu keluarga besar yang solid dan akrab. saya berharap hubungan silaturahmi antara purnawirawan dengan generasi penerus tidak akan terputus,” tutup Mayor Inf Fazrul A.
(Pendim 0113)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Binaan di Desa Tetinggi
Kapolres Gayo Lues Kunjungi Lapas Kelas IIB Blangkejeren, Tinjau Keamanan dan Titik Rawan
Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/ Blangkejeren Dampingi Petani Jemur Coklat
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
Kodim 0113/ Gayo Lues Sambut Bulan Suci Ramadhan Dengan Kerja Bakti Pembersihan Mesjid
Menyambut bulan suci Ramadhan, Babinsa ikut serta Bersama Masyarakat Gotong-Royong Membersihkan Mesjid
Upacara Pemakaman Secara Militer Alm. Lettu Inf Zunaidi

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:12 WIB

Safari Ramadhan di Masjid Jamiq Lawe Sumur

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:09 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Kamis, 13 Maret 2025 - 18:49 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Aceh, Dan Anak Yatim

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:21 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:00 WIB

Disela Silahturhami Bupati Dan Wakil Bupati Bersama Kepala Desa, Dirjen PAS : Napi Yang Meyerahkan Diri Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:39 WIB

Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.

Selasa, 11 Maret 2025 - 19:23 WIB

Buntut Penyebab Larinya 52 Napi Lapas Kelas IIB Kutacane, Ditjen PAS dan Bupati Langsung Datangi Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:35 WIB

Polisi Berhasil Menangkap 16 Napi yang Kabur dari Lapas Kutacane

Berita Terbaru

ACEH SINGKIL

Mayat Terikat di Pesantren Aceh Singkil: Perampokan Berujung Maut?

Sabtu, 15 Mar 2025 - 17:55 WIB